Skip to main content

Posts

Showing posts from September, 2013

Bisnis Properti Masih Sangat Menjanjikan?

Katanya Bisnis properti tidak ada matinye, karena setiap kita butuh rumah, setiap hari ada keluarga baru tercipta dan mereka butuh tempat tinggal apalagi di kota besar seperti Jakarta ini selain keluarga baru juga ada pendatang dari daerah yang cari peruntungan di ibukota, dan kenyataannya harga properti selalu naik. setiap tahun, bila kita invest saat ini maka tahun depan kita dapat keuntungan berupa selisih harga beli dengan harga jual yang naik. Kebetulan sekali kabarnya Jakarta dan wilayah jabodetabek masih kekurangan unit-unit rumah tinggal, pertumbuhan jumlah penghuni dengan stok rumah masih jomplang dan tak berimbang, sehingga ini adalah peluang baik untuk memulai usaha peroperti di Jakarta bangun properti di ciputat Kini bisnis properti jadi perbincangan dimana-mana, bahkan sering diadakan seminar terkait keahlian bisnis yang satu ini bahkan ada seminar dengan judul beli rumah tanpa uang , tanpa hutang, ‘beuh, sungguh saya semakin tertarik’ dan hebatnya banyak orang k...

Ikamaja Mendirikan Forum Jejaring Usaha Agribisnis Indonesia

Beberapa waktu lalu beberapa kawan sesama pengusaha muda agribisnis berkumpul di Puncak Bogor Jawa Barat membicarakan masa depan dan nasib petani, kebetulan diantaranya adalah petani yang pernah punya pengalaman bekerja dan menggali ilmu di negeri jepang yang sudah maju dan tergabung dalam ikatan keluarga alumni magang pertanian jepang yang disingkat Ikamaja . Dalam kesempatan itu dibentuklah sebuah forum usaha yang disebut Jejaring Usaha Agribisnis dimana kebetulan saya ditunjuk sebagai penanggungjawabnya. Dari ribuan anggota Ikamaja sudah ada beberapa yang berhasil usaha pertaniannya bahkan sudah jadi eksportir dengan bebrabagi produk agribisnis unggulan,nah potensi inilah yang ingin terus di gali dan dikembangkan sehingga dunia pertanian di Indonesia semakin maju. Semoga jejaring Usaha Ikamaja Jadi Forum Agribisnis Yang Membawa Manfaat Untuk bangsa Indonesia, Amien, Yuk Bergabung ! Salam Sukses Cheriatna Ketua Jejaring Usaha Alumni Ikamaja